SUPERVISI PERIJINAN OLEH DIREKTORAT BINA LEMBAGA PELATIHAN VOKASI KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA
Kegiatan Supervisi Perijinan oleh Direktorat Bina Lembaga Pelatihan Vokasi Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia Bertempat di Aula Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Lumajang Jl. Veteran No. 53 Lumajang pada tanggal 03 Oktober 2023. Peraturan Pelaksana yang terkait langsung dengan Perizinan dan Kemudahan Berusaha: PP No. 5/2021 tentang Penyelenggaran Perizinan Berusaha Berbasis Risiko; PP No. 6/2021 tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha di Daerah; PP No. 7/2021 tentang Kemudahan, Perlindungan, dan Pemberdayaan K-UMKM PP No. 8/2021 tentang Modal Dasar Perseroan serta Pendaftaran Pendirian, Perubahan, dan Pembubaran Perseroan yang Memenuhi Kriteria untuk Usaha Mikro dan Kecil PP No. 16/2021 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-undang No. 28 Tahun 2002 tentang Bangunan Gedung PP No. 21/2021 tentang Penyelenggaraan Penataan Ruang PP No. 22/2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup Perpres No. 10/2021 jo. No. 49/2021 tentang Bidang Usaha Penana...
Komentar
Posting Komentar